-->

Review dan Sinopsis Nyanko Days

nyanko days
Nyanko Days via melodysubs.net
Kamu penyuka karakter yang moe lucu gimana gitu? ya kamu berada di artikel yang tepat soalnya admin mau sedikit review tentang anime terbaru 2017 ini.

Anime yang masuk daftar winter 2017 ini berjudul sama dengan manga nya yaitu "Nyanko Days" bercerita tentang gadis pemalu yang memiliki tiga ekor kucing lucu yang bisa ngomong.

Tayang pada 2 januari 2017 lalu anime ini hadir dengan durasi pendek yang hanya sekitar 2 menit saja, kebayang bagaimana jalan ceritanya yang selalu membuat penasaran disetiap episodenya. tapi anime pendek ini mendapat skor yang bagus.

Baca Juga


Sinopsis:
Menceritakan kisah keseharian Tomoko, seorang gadis pemalu yang selalu pulang ke rumah untuk menemui 3 kucingnya. kucing-kucingnya bernama Maa, Roo dan Shi yang merupakan gadis kecil yang dapat berbicara dan mempunyai telinga kucing.

Tipe: TV
Status: Sedang Tayang
Musim Perdana: Winter 2017
Tayang: 08 Jan 2017 - ?
Total Episode: ?
Durasi: 2 menit
Rating: Remaja
Genre: Slice of Life, Comedy   
Studio: EMT²
Skor: 6,8
Produser: Quatre Stella
Website: nyanko-days.com

Karakter: Konagai Tomoko, Ma, Shi, Ro, Shiratori Azumi.


0 Response to "Review dan Sinopsis Nyanko Days"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel